Lewat akun twitternya @liputan6dotcom, Rabu (25/3), mengaplod foto saat Presiden Joko Widodo "minum-minum" dengan para pebisnis Jepang.
Foto Jokowi itu sontak bikin penasaran netizen di twitter, mereka pun saling bertanya-tanya dan sampai berdepat karenanya.
"Minum apa itu?," tanya @ebithEBITH.
"@liputan6dotcom YANG DIMINUM BPK PRESIDEN INI APA TEH ATAU WINE?" tanya netizen lain @ahmadrobi75.
"@liputan6dotcom cuma wine yg disajikan+diminum dg cara sprt itu," ujar netizen @DianAniessa.
"Masa minum teh pake gelas wine.." kata @faisalelakbar.
"@liputan6dotcom japanese klo acr formal ga jauh dr wine," komen @AlmiraJinan.
"Bandrek kalik kaka..sebellahnya ubi rebus bukan...hehehe," cuit netizen @yo_argesh.
"Keliatannya sih wedang jahe. bruakakak :v," canda @VaLLdNasT.
"Tea with shocking sodaaaaaa #lol," cuit @ariesmsaki.
"ciu jepang mungkin... :)" komen @LuckytoAdi.
"Hudznudzon...teh itu...tp campur bensin," cuit netizen @Mas_AndriCL.
Itulah dinamika kicauan netizen yang di kutip dari laman Piyungan terkait gambar Jokowi tersebut.
Dari perdebatan yang ada, sepertinya semua menjadi jelas usai seorang netizen yang meng-upload gambar gelas dan fungsi yang di gunakan Jokowi. Berikut gambarnya.
Meskipun begitu, kita juga tidak bisa menuding Jokowi minum Wine sebelum ada klarifikasi dari beliau. Tapi, akun twitter Jokowi dan Fanpage FB kan tak jelas, kemana rakyat harus bertanya untuk sebuah kejelas Jokowi minum Wine atau tidak? Ya. Kita kembali ke judul saja, bahwa rakyat Indonesia sedang main tebak-tebakan.
Oh! Inilah nasib rakyat di pimpin sama Presiden yang sejatinya cuma "Petugas Partai". [sal]